Drama Korea IDOL I yang Menggabungkan Dunia Hukum dan K-Pop Tayang di Platform Streaming
Selain jalan cerita yang penuh ketegangan di ruang sidang dan kehidupan idol, drama ini juga menyimpan sejumlah detail menarik yang menambah daya tariknya. Beberapa hal berikut bisa menjadi alasan mengapa IDOL I patut masuk daftar tontonan kamu untuk akhir tahun. 1. Perpaduan Genre yang Jarang Ada. IDOL I tidak hanya sekadar drama romantis, tetapi juga […]
